Perilaku suporter Timnas Indonesia ketika melawan Malaysia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, 5 September 2019, masih menjadi pembicaraan hangat. PSSI berharap para pendukung...
Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Ratu Tisha Destria, meminta seluruh pihak, termasuk suporter, untuk introspeksi. Pasalnya, PSSI ingin pertandingan Timnas Indonesia dengan Thailand pada Selasa (10/9/2019) di...
Timnas Indonesia U-19 akan menjajal Iran di laga persahabatan. Berikut jadwal siaran langsung Garuda Muda melawan Melli Javanan. Timnas U-19 vs Iran digelar di Stadion Patriot...
Kapten Timnas Indonesia, Andritany Ardhiyasa, sangat kecewa dengan kekalahan 2-3 yang dialami timnya dari Malaysia pada laga pembuka Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion...
Pemain naturalisasi Malaysia, Mohamadou Sumareh, takjub dengan semangat juang yang dimiliki timnya saat mengalahkan Timnas Indonesia dengan skor 3-2 pada laga pembuka Grup G Kualifikasi Piala...
Jelang duel lawan Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2022, Timnas Malaysia menggelar latihan tertutup. Mereka juga memberlakukan pengamanan ketat. Malaysia tiba di Jakarta, Selasa (3/9/2019) siang...
Pelatih Timnas Indonesia, Simon McMenemy, mengungkapkan alasannya memanggil Saddil Ramdani. Kehadiran pemain Pahang FA itu bisa membantu tim dalam berbagi pengalaman. Simon memutuskan memanggi; Saddil untuk...
Pelatih Timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe, sudah memilih 24 pemain yang disiapkannya untuk laga bergengsi menghadapi Timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis...
Timnas Indonesia meraih kemenangan 2-0 dalam laga uji coba melawan Bhayangkara FC yang berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Rabu (28/8/2019). Pelatih Simon McMenemy puas dengan perkembangan...
Pelatih Timnas Indonesia, Simon McMenemy, enggan mengomentari perihal keluhan sebagian suporter yang menganggap tiket pertandingan melawan Malaysia terlampau tinggi. Simon hanya meminta seluruh suporter untuk memenuhi...