Barcelona membuat pergerakan pada menit-menit terakhir jendela transfer musim panas ini dengan resmi meminjamkan gelandang Rafinha ke Celta Vigo.